header banner

Selamat Datang

Selamat Datang di Website Resmi Mahkamah Syar'iyah Suka Makmue. Website ini merupakan website pengadilan yang sudah sesuai dengan Pedoman Rancangan dan Prinsip Aksesibilitas Website Pengadilan di Lingkungan Mahkamah Agung. Selain itu website ini dapat diakses oleh masyarakat yang difabel.
Selamat Datang

Anda Memasuki Zona Integritas

Wilayah Bebas dari Korupsi dan Wilayah Birokrasi Bersih Melayani
Anda Memasuki Zona Integritas

Program Prioritas Ditjen Badilag

Direktorat Jenderal Badan Peradilan Agama telah menetapkan 8 (Delapan) program prioritas Tahun 2022
Program Prioritas Ditjen Badilag

SERTIFIKAT AKREDITASI PENJAMINAN MUTU

Mahkamah Syar'iyah Suka Makmue Mendapatkan Akreditasi "A" Excellent pada Akreditasi Penjaminan Mutu dengan Nomor : 013/DjA/SERT/1/2021
SERTIFIKAT AKREDITASI PENJAMINAN MUTU

on . Hits: 512

MAHKAMAH SYAR’IYAH SUKA MAKMUE ADAKAN RAPID TEST

Senin, (10/8), Mahkamah Syar’iyah Suka Makmue bekerja sama dengan Dinas Kesehatan Kabupaten Nagan Raya, telah mengadakan kegiatan Rapid Test yang bertempat di halaman kantor MS Suka Makmue.

RAPID 4

Kegiatan Rapid Test bagi pimpinan, Hakim dan aparatur MS Suka Makmue ini bertujuan untuk mencegah penyebaran COVID-19 di Mahkamah Syar’iyah Suka Makmue yang notabene mempunyai tugas memberikan pelayanan di bidang hukum  kepada masyarakat Kabupaten Nagan Raya.

RAPID 1

Dari seluruh hakim dan aparatur MS Suka Makmue yang mengikuti rapid test, semuanya menunjukan hasil non reaktif. “Semoga seluruh hakim dan aparatur MS Suka Makmue selalu diberi kesehatan dalam memberikan pelayanan prima kepada masyarakat dan terhindar dari penyebaran virus corona ini sehingga ”. harap KMS Suka Makmue.

Selain Rapid Test, Hakim dan aparatur Mahkamah Syar’iyah Suka Makmue dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat tetap menerapkan protocol kesehatan, seperti memakai masker, cuci tangan, serta jaga  jarak.

Sebagaimana diberitakan oleh beberapa media massa, wilayah Kabupaten Nagan Raya sudah termasuk wilayah zona merah setelah sebelumnya merupakan zona hijau.

Lokasi Kami

Tautan Aplikasi

Info Pelayanan

Jam Kerja

Senin-Kamis : 08.00 - 16.30 WIB

Jum'at : 08.00 - 17.00 WIB

Istirahat

Senin-Kamis : 12.30 - 13.30 WIB

Jum'at : 12.00 - 13.30 WIB

Jadwal Sidang

Selasa, Rabu dan Kamis : 09.00 - Selesai

Pelayanan yang berkaitan dengan PNBP mengikuti jam pelayanan BANK

Copyright © 2019 | Edited By IT MS SUKA MAKMUE